Wednesday, November 25, 2009

“Saya Harap Bisa Menulis Novel” « Goenawan Mohamad

Kakak saya, Kartono, cerita dalam perpustakaan bapak saya itu Karl Marx isinya. Dia aktivis politik, pelopor kemerdekaan. Dia dibuang ke Digul bersama ibu saya. Pulang, tahun 1945, Belanda datang dia ditangkap, ditembak mati. ... Orang selalu salah, Freud hanya bicara tentang seks. Tidak. Marx juga. Zaman 60-an itu semua orang harus belajar Marxisme. Saya juga membaca dari Lenin, Marx, Engels, Mao Tse Tung. Dan dulu buku-buku yang mudah didapat kan dari Soviet. ...

Related Posts by Categories



No comments:

Post a Comment